Skip to main content

Posts

Showing posts from 2015

Merbabu Via Suwanting Bukan Untuk Pemula

Merbabu..... alangkah indahnya kamu....... terlihat begitu kokoh berdiri dibumi ini. hehehe Haii teman2 semua... sekarang gua mau cerita perjalanan gua ke merbabu via suwanting. Awalnya gak ada kepikiran untuk ke merbabu via suwanting tapi karena dengar dari teman bahwa jalur ini pemandangannya bagus..... Tapi emang bener pemandangannya luar biasa indah........ Tapi bagi kalian yang ingin mengikuti jalur ini, mohon dipersiapkan kondisi dan logistik yang banyak. Jalur suwanting merupakan jalur pendakian yang baru dibuka sekitar 6 bulan. Termasuk baru tetapi nggak usah takut, basecampnya punya fasilitas yang sempurnya.  Perjalanan menuju kebasecamp memerlukan waktu kurang lebih sejam dari pusat kota jogja. Basecamp suwanting terletak didesa suwanting. Kami berangkat dari jogja sekitar pukul 8 malam. Sesampai dibasecamp kami pun beristirahat. Keesokan harinya kami baru maulai mendaki, kurang lebih sekitar pukul 07.30 pagi kami mulai mendaki, kami mulai berjalan melewati per...

Puncak Bukan Hal Yang Mudah

Slam Free Blog...... Gue balik lagi,, kali ini gue mau bagi cerita tentang perjalanan kedua gue dalam mendaki, tak perlu nunggu lama, hanya sekitar 25 hari jarak dari pendakian gue sebelumnya di prau kemarin. Sekrang gue pergi bareng teman-teman kampus gue, rencana ini memang sudah lama direncanakan dan akhirnya datang juga. Tepatnya pada tanggal 30 April 2015, gue beserta teman-teman gue berencana mendaki puncak Andong.  Gunung Andong  adalah sebuah  gunung  bertipe perisai di  Kabupaten Magelang ,  Jawa Tengah . Gunung ini belum pernah mempunyai aktivitas meletus. Gunung Andong terletak di antara Ngablak dan Tlogorjo, Grabag dan berketinggian sekitar 1.726 m dpl. Gunung Andong merupakan salah satu dari beberapa gunung yang melingkari Magelang. Berdampingan dengan gunung Telomoyo, gunung ini berada di perbatasan wilayah Salatiga, Semarang, dan Magelang. Awalnya sih kami janjian untuk berangkat sekitar pukul 16:00 sore hari, tapi karena alam yang sulit...

Menjajaki Prau Tanpa Persiapan: Perjalana Pertama Dengan Segala Resiko

Hai sobat free blog. Hari ini saya mau membagi pengalaman perjalanan saya ke gunung prau  Gunung yang terletak di kawasan Dataran Tinggi Dieng, Jawa Tengah, Indonesia dengan ketinggian  2.565 M dpl. Tepatnya pada tanggal 10 April 2015 saya beserta teman-teman kosan melakukan pendakian. Kami berangkat dari Yogyakarta sekitar pukul 18:00 WIB, setelah kami melakukan solat magrib. Perjalanan yang ditempuh ke basecam prau tepatnya di Jawa Tengah "Dieng" memakan waktu sekitar 5 jam. Kami pergi dengan menggunakan kerdaraan roda dua, dalam perjalanan sekitar sejam saya sempat terpisah dengan teman-teman. Sedikit panik eh bukan panik banget karena waktu itu saya tidak mengetahui jalan, maklum saya kan pendatang. Seya tetap berjalan dan sekitar 25 menit saya kembali bertemu dengan teman-teman. Kami pun melanjutkan perjalanan. Perjalanan yang kami tempuh malam itu, penuh dengan semangat. Sekitar masuk kawasan magelang, kami disambut dengan hujan dan kami memutuskan untuk berhenti ...

Tips membangun Sebuah Kebiasaan

Apa kalian tau cara membangun sebuah kebiasaan. Yah itu memang sedikit rumit untuk setiap orang dan berbeda tentunya untuk setiap orang. Entah kenapa setiap orang memiliki ciri khas tersendiri dalam membangun sebuah kebiasaan. Dalam hal ini saya tidak akan membahas hal tersebut tapi menjelaskan mengenai bagaimana kebiasaan itu dibentuk dari pandangan saya. Jika ada yang mau mengikuti yah alhamdulilllah tapi jika tidak juga tidak apa-apa. Dalam membangun sebuah kebiasaan, yang harus dilakukan adalah sebagai berikut: Niat Niat adalah modal utama dimana jika seseorang tidak memiliki niat yah, tinggal nunggu aja dia pasti tidak bisa melakukan sesuatu, kenapa begitu, karena niat ini adalah modal utama. Niat ini haruslah kuat untuk mengerjakan sesutatu yang ingin dijadikan kebiasaan. Contohnya jika kalian ingin bangun pagi maka niat untuk bangun pagi haruslah besar, walau awal-awal kharus dengan usaha. Paksaan Paksaan memang terdengar kasar atau tidak baik tapi sebenarnya ...

Lomba Desain Logo KMP Fakultas Biologi UGM

Teman2, apa kalian mempunyai keahlian dalam desain grafis. Jika iya, maka kalian yang kami cari untuk mengikuti lomba desain logo Keluarga Mahasiswa Pascasarjana (KMP) Fakultas Biologi UGM. Lomba ini bersifar GRATIS , atau tidak dipungut biaya. Tinggal desain dan kirim ke email KMP: kmpfabiogama@gmail.com Kalian dapat melihat info lengkap di:  http://kmp-biologi.blog.ugm.ac.id/2015/04/22/930/

Upgrading atau Upeksis

          Yogyakarta, (28/3). Acara upgrading yang dilaksanakan oleh kepengurusan Keluarga Mahasiswa Pascasarjana (KMP) periode 2015 ini merupakan ajang untuk silaturahmi dan menambah wawasan bagi kami mahasiswa pasca, karena seorang yang sukses bukanlah seorang yang pintar, melainkan seorang yang jenius. Belajar berorganisasi juga menjadi hal penting selain belajar akan ilmu biologi, karena dengan berorganisasi kita lebih siap untuk hidup dengan masyarakat. Selain itu, kita dapat belajar bagaimana menghadapi masalah, bekerja dalam kelompok, dan belajar menjalankan amanah.               Dalam kegiatan yang berlangsung dari pagi hingga menjelang sore ini diikuti oleh para pengurus KMP periode 2015 dan 2013/2014. Banyak pelajaran yang dapat diambil dari kegiatan kemarin dan yang paling berkesan untuk saya yakni kebersamaan yang diperlihatkan oleh pengurus KMP, kekompakan adalah hal yang paling dasar untuk keberhasilan sebuah...

PELANTIKAN DAN RAPAT KERJA KMP PERIODE 2015 FAKULTAS BIOLOGI UGM

Penyampa ian Sambutan dari Bapak Dr. Budi Setiadi Daryono, M.Agr.Sc,  Foto Bersama saat pelantikan Yogyakarta (28/02), Organisasi adalah tempat mencari ilmu dalam bermasyarakat. Selain itu, organisasi juga menjadi wadah bagi mahasiswa untuk mempelajari bersosialisasi dalam kehidupan bermasyarakat. Keberhasilan suatu organisasi tergantung bagaimana kekompakan dalam kepengurusan. Kaderisasi yang terjadi juga menentukan keberhasilan suatu organisasi, ujar Wakil Dekan dalam sambutannya. Selain itu, apresiasi juga diberikan kepada mahasiswa yang dapat mengatur waktu dalam berorganisasi agar masalah akademik tidak terganggu dengan berorganisasi.. Acara Pelantikan dan Rapat Kerja Keluarga Mahasiswa Pascasarjana (KMP) periode 2015. Sabtu (28/02) di Ruang Sidang Atas Fakultas Biologi UGM. Acara dibuka dengan sambutan dari bapak Dr. Budi Setiadi Daryono, M.Agr.Sc, selaku Wakil Dekan I Bidang Akademik dan Kemahasiswaan, sekaligus melantik para pengurus KMP periode 2015 dengan pemb...

Cinta Dapat Melampaui Apapun

Jatuh cinta adalah sesuatu yang indah tapi kadang itu membuat seseorang menjadi beda dari yang lain. Anton yang merupakan anank dari sebuah pasangan yang ramah, kehidupannya tak seindah yang dipikirkan. Sejak kecil anton selalu diperhadapkan dengan masalah kedua orang tuanya. Kedua orang tua Anton tak berbeda dengan keluarga pada umumnya akan tetapi masalah sering terjadi. Ayah Anton merupakan seorang pekerja wirasuasta, hidup dengan keterbatasan membuat Anton hidup dengan mandiri. Anton sejak kecil mencari uang sendiri, dengan menyisahkan uang jajan disekolah. Kehidupan yang begitu keras berdampak pada sifat Anton yang pendiam, kurang bisa berkomunikasi dan ingin menang sendiri. Sifat itu didapatkan karena ayah dan ibunya sering bertengkar. Pertikayan dalam rumah bermula karena sifat buruk ayahnya anton yang sering mabuk-mabukan padahal sudah tua, kok masih gitu yah...... Anton sangat depresi karena hal tersebut. Ayah dan ibunya tidak pernah akur, padahal Anton s...

Cinta Lebih Rumit Dari Audisi

Ini adalah kisa anton yang selalu dimarahi ibunya buat pacaran, dia anak yang baik, kalem, tapi kurang ganteng. Anton sekarang sedang bersekolah yang jauh dengan ibunya. Tapi anton selama hidupnya belum direstuin mamanya buat pacaran, makanya anton sering pacaran diam-diam itu pun jika Anton bisa mendapatkan pacar. Anton selalu berharap ibunya merestuin hubungan asmara, yah karena umur yang sudah berunujung tua tapi masih belum direstuin itu nyesek banget. Ibunya selalu mengatakan bahwa kalau kamu sukses kamu bakalan dikejar-kejar banyak cewek. Tapi tak semuda yang ibunya pikir. Pada suatu saat ibunya menelpon. Truuttt Bunyi telpon. Waktu si anton melihat hpnya ternyata ibunya yang  menelpon, Ton bagaimana kabar kamu disitu kata ibunya, baik bu jawab si Anton. Kuliahnya baik, iya bu baik jawab Anton datar, dalam hati Anton selalu berharap ada pertanyaan tentang pacar dari ibunya, tapi itu tidak mungkin terjadi. Hal yang mungkin terjadi adalah ibunya mintain pu...

Memimpikan Ujian di Saat Ujian

  Meme Semangat Ujian dari -???-  Gak Belajar mala buat meme Saat selesai Ujian   Libur, libur, libur..... yahh seperti itulah yang ada dalam pikiran gua, setelah mengikuti ujian akhir selama dua minggu, sungguh minggu yang berat....... tapi dengan bersabar akhirnya semua terlewati dengan aman dan tentram. Semoga tenang disana. Sekarang aku mau berbagi cerita soal UAS, iya UAS... yahh ingat bagi yang tidak kuat dengan cerita horor jangan dibaca karena ini sangat horor.... Saat UAS banyak kejadian yang aneh terjadi,, mulai dari nginap diteman karena kehabisan duit makan uppss kalau yang itu jangan dikasih-kasih tau ah nanti pada tau. UAS merupakan kegiatan yang wajib diikuti mahasiswa yang aktif maupun yang tidak aktif, dari semua yang ku alami ada satu kisa yang sangat horor menurutku, yahh gini ceritanya. Pada malam itu, suasana semakin dingin tiba-tiba terdengar bunyi telpon truuttt trruuuttt truuuttt, Haloo dengan nada yang agak takut aku mengan...